Satlantas Polresta Malang Kota Gelar Patroli Blue Light, Bubarkan Kerumunan dan Amankan 111 Motor Diduga untuk Balap Liar
KOTA MALANG — Dalam upaya mewujudkan Keamanan, Keselamatan, Ketertiban, dan Kelancaran Lalu Lintas (Kamseltibcarlantas) serta menjaga stabilitas kamtibmas, Polresta Malang Kota melaksanakan Patroli Blue Light mulai pukul 00.00 WIB. Patroli….









